Kali ini admin akan membagikan 6 tips agar iphone kalian tidak lemot lagi, walaupun cara ini tidak mengatasi dengan maksimal setidak bisa mengurangi iphone kalian yang lelet.
Langsung saja perhatikan tips-tips dibawah ini.
1. Pertama yang harus kalian lakukan dengan cara membersihkan Cache Safari.
Dengan seringnya kalian mengakses internet tentunya akan membuat cache atau history semakin menumpuk.
Pergi ke settingan safari bersihkan history dan website data.
2. Hapus Applikasi yang tidak terpakai ataupun Applikasi yang terlalu memakan ruang penyimpanan memori.
3. Matikan pengaturan download dan Update yang otomatis. Agar iphone kalian tidak lemot atau lelet. Secara otomatis jika pengaturan ini hidup maka akan banyak memakan ruang memori. kalian harus memilah applikasi mana saja yang akan di update secara otomatis.
4. Tutup Applikasi yg tidak digunakan dilayar agar tidak menumpuk.
5. Matikan iphone kalian. Layaknya seperti smartphone yang lain, iphone juga membutuhkan waktu istirahat.
6. Main game dengan waktu yang lama juga bisa membuat iphone lama kelamaan akan lelet bahkan kerusakan sekaligus karena kinerjanya yang dipaksakan. Jadi maksimalkan dengan sebaik-baiknya.
Nah itulah 6 tips atau cara mengatasi iphone kalian yang lemot atau lelet.
Baca juga:
Penyebab dan Cara Mengatasi HP Android yang Lemot
Cara Mengatasi Hp yang Cepat Panas Menurut Gudang Software
Post a Comment